
LDII Serahkan Bantuan untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Tingginya curah hujan yang mengguyur Kabupaten Lampung Selatan dan Lampung Timur menyebabkan air sungai way…
Kediri (5/3). Pondok Pesantren (Ponpes) Wali Barokah Kota Kediri mengikuti sosialisasi program “One Pesantren One Product (OPOP)”, pada Minggu (23/2) di Gedung DPD LDII Kab. Gresik. Kegiatan yang digelar Biro Ekonomi dan Pemberdayaan Masyarakat (EPM) DPW LDII Jawa Timur tersebut bertujuan memperkuat pemberdayaan dan kemandirian ekonomi pesantren melalui pengembangan produk unggulan. Utusan dari Ponpes Wali…
Kalianda, 25/2/2025 DPD LDII Lampung Selatan mengikuti rapat pembahasan safari Ramadhan 2025.Acara yang di laksanakan di Aula Rajabasa di ikuti Kepala OPD dan Camat Se-Kabupaten Lampung Selatan. Safari Ramadhan yang akan dilaksanakan mulai tanggal 5 sampai 17 Ramadhan ini akan langsung di pimpin Bupati Lampung Selatan Bp. Radityo Egi Pratama. Hadir mengikuti acara tersebut dari…
Lampung Selatan, 13 Januari 2025 Bertempat di GOR Way Handak, Kabupaten Lampung Selatan, Ketua DPD LDII Lampung Selatan Drs Sugiono menghadiri acara pelepasan Purna Tugas Bupati dan Wakil Bupati Lampung Selatan periode 2021-2025. Acara tersebut berlangsung dengan khidmat dan penuh kehangatan sebagai bentuk penghormatan atas dedikasi kepemimpinan selama masa jabatan sebagai Bupati Dan Wakil Bupati…
Tingginya curah hujan yang mengguyur Kabupaten Lampung Selatan dan Lampung Timur menyebabkan air sungai way sekampung meluap. Hal ini diperparah dengan jebolnya tanggul sungai di beberapa tempat.Dampaknya ratusan rumah terendam banjir. Bencana yang terjadi pada Minggu (19/01/2025) tersebut telah merendam sekitar 200 rumah warga dan mengubah jalan aspal menjadi aliran sungai akibat kerusakan tanggul sungai…
Tangerang Selatan (5/1). DPD LDII Tangerang Selatan menggelar pengajian akhir tahun yang tersebar di 11 titik lokasi di Tangerang Selatan, Banten. Acara tersebut terselenggara secara serentak mulai Selasa (31/12) sampai Rabu (1/1). “Ada 11 titik lokasi yang tersebar di 7 kecamatan, yaitu Kecamatan Setu digelar di Masjid Al-Mubarok, Kecamatan Pamulang digelar di empat lokasi, Masjid…
Natar (28/12). Anggota Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lampung Selatan H. Sidik Maryanto menyampaikan program-program pemerintah yang berada diruang lingkup komisi IV diantaranya Kesejahteraan Rakyat, Pendidikan, Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, Kesehatan, Ketenagakerjaan serta Transmigrasi Keagamaan. Khusus mengenai kesehatan Sidik menyampaikan bahwa beliau siap membantu jika ada pasien yang sedang dirawat dirumsh sakit tapi…
Natar (28/12). Kegiatan konsolidasi DPD LDII Lampung Selatan diakhir Tahun 2024 di gelar di Masjid Nurul Huda Desa Pemanggilan, Serbajadi Kecamatan Natar. Acara yang dihadiri oleh Ketua DPW LDII Provinsi, Pengurus harian DPD, PC dan PAC LDII se-Lampung Selatan berjalan kondusif. Hal ini ditandai dengan tertibnya acara mulai dari pembukaan yang diawali dengan pembacaan ayat suci…
Natar (28/12). Bertempat di Masjid Nurul Huda Kecamatan Natar, Lampung Selatan. Ketua DPD LDII Lampung Selatan Drs Sugiono membuka konsolidasi organisasi yang salah satu materinya adalah sosialisasi mitigasi bencana. Kegiatan ini sebagai upaya antisipasi datangnya musim penghujan yang biasanya menimbulkan banjir di berbagai daerah. Dalam kegiatan ini LDII berkolaborasi dengan Senkom mitra Polri Lampung Selatan yang…
Jombang (20/12). Universitas Gadjah Mada (UGM) bersama Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Jombang melaksanakan kunjungan ke Pondok Pesantren (Ponpes) Gadingmangu pada Senin, (16/12/2024). Kunjungan ini bertujuan memberikan bimbingan serta solusi dalam rangka mewujudkan program ekopesantren di ponpes tersebut. Program ekopesantren merupakan inisiatif strategis untuk meningkatkan kualitas pendidikan Islam yang ramah lingkungan serta mendukung komunitas pesantren…
Cibinong (15/12). Pimpinan Anak Cabang (PAC) LDII Pabuaran Mekar menyelenggarakan kegiatan Evaluasi Program Pembinaan Generasi Penerus, pada Minggu (8/12). Kegiatan tersebut bertempat di Masjid Baitul Mashurin, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Kegiatan ini diikuti lebih dari 104 peserta dari berbagai jenjang pendidikan, mulai dari PAUD/TK, SD, hingga SMP. Evaluasi ini bertujuan untuk mengukur pencapaian pembelajaran…